Tuliskan produk-produk hukum yang berasal dari al-Quran pada kolom berikut! No Permasalahan Ayat al-Quran Kesimpulan 1 Kewajiban Sholat QS. Al-Isra’ [17] ayat 78 78. dirikanlah shalat dari sesudah matahari tergelincir sampai gelap malam dan (dirikanlah pula shalat) subuh[865]. Sesungguhnya shalat subuh itu disaksikan (oleh malaikat). [865] Ayat ini menerangkan waktu-waktu shalat yang lima. tergelincir matahari untuk waktu shalat Zhuhur dan Ashar, gelap malam untuk waktu Magrib dan Isya. Orang Islam wajib melaksanakan Sholat 5 waktu 2 3 4 Tuliskan produk-produk hukum yang berasal dari Hadis Rasulullah SAW pada kolom berikut! No Permasalahan Hadis Rasulullah SAW 1 Perintah makan dengan tangan kanan قَالَ عُمَرُ بْنُ اَبِي سَلاَمَة